Kata Terakhir Sebelum Ajal Paling Terkena
Pernahkah anda melihat atau menonton film di bagian adegan saat sesorang sebelum meninggal mengucapkan kata kata terakhirnya? Nah mungkin seperti itulah kata kata terkenal yang diucapkan oleh orang yang terkenal juga sebelum meninggal atau ajal menjemputnya. Seperti apa kata kata tersebut...
Giles Corey
"More weight." (Lebih berat lagi.) Pada zaman kolonial, seseorang yang tidak mau mengakui kesalahan dari tindakannya akan dipaksa untuk untuk mengakui hal tersebut dengan dihukum "peine forte et dure," yakni sebuah proses dimana seseorang ditimpa batu yang akan ditambah secara terus menerus. Giles Corey, seorang petani yang dituduh sebagai seorang penyihir tidak mau mengakui hal tersebut dan akhirnya dihukum dengan cara ini hingga meninggal. Selama proses 'penimpaan batu' ini, ia menunjukkan kegigihannya dengan mengatakan kata-kata terakhirnya "Lebih berat lagi." Orang yang berani memang.
Joan Crawford
"Dammit... Don't you dare ask God to help me." (Sialan... Jangan kau berani minta Tuhan untuk menolong saya.) Merupakan seorang artis perfilman Amerika yang pernah membintangi serial TV dan film-film bioskop. Pernah masuk sebagai salah satu di antara 10 artis wanita terbaik dalam persejarahan sinema Amerika oleh American Film Institute. Walaupun begitu ia dikenal sebagai seseorang yang keras kepala, tegar dan susah diatur. Bahkan kata terakhirnya sangat menggambarkan kepribadian dirinya. Pada saat menjelang ajalnya, penjaga rumahnya mendoakan dia dan Joan Crawford mengatakan kata terakhirnya, "Sialan... Jangan kau berani minta Tuhan untuk menolong saya." Sangat tegar bukan?
Tom Ketchum
"i'll be in hell before you start breakfast! let her rip!" (Saya akan berada di neraka sebelum Anda sarapan! Biarkan ia robek!) Thomas E. Ketchum atau dikenal juga sebagai Black Jack, merupakan seorang koboi yang dihukum gantung sebagai hukuman atas tindakannya dalam merampok kereta. Walaupun seharusnya ia meninggal karena dihukum gantung, pada kenyataannya begitu ia digantung kepalanya malah putus dan ia malah dihukum 'penggal' menggunakan tali. Ada dua kata terakhir yang diucapkan oleh Tom Ketchum, yakni "Selamat tinggal. Gali kuburan saya dengan sangat dalam. Ok; cepatlah." dan satunya lagi yang mungkin cukup terkenal adalah "Saya akan berada di neraka sebelum Anda sempat sarapan! Biarkan ia robek!" mungkin ia yang dimaksud di sini adalah lehernya dan lehernya benar-benar robek sampai terpisah dari tubuhnya.
Voltaire
"Now, now, my good man, this is no time for making enemies." (Ok, ok, teman saya yang baik, sekarang bukan waktunya untuk membuat musuh.) Merupakan seorang pengarang, sejarawan, pengacara dan filsuf ternama Perancis, ia terkenal karena telah menulis lebih dari 20 ribu surat dan 2 ribu buku dan pamflet. Merupakan pengacara yang terkenal terkait atas kebebasan. Salah satu ucapannya yang terkenal juga adalah "Saya tidak menyetujui apa yang Anda katakan, tetapi saya akan melindungi apa yang Anda katakan dengan hidup saya." Cukup keren bukan? Kata-kata terakhirnya juga memberikan konteks yang terkesan pintar. Sahabat anehdidunia.com pada saat menjelang kematiannya, pendeta di dekatnya meminta dia untuk menggunakan saat-saat terakhirnya untuk mengusir iblis dalam hatinya, tetapi dia berkata "Ok, ok, teman saya yang baik, sekarang bukan waktunya untuk membuat musuh." kata-kata ini menunjukkan bahwa Voltaire memang adalah orang yang literatur dan cerdik.
Nostradamus
"Tomorrow, I shall no longer be here." (Besok, saya sudah tidak akan ada di sini.) Michel de Nostredame, lebih terkenal dengan nama Nostradamus, merupakan seorang apoteker Perancis yang terkenal dengan kumpulan ramalan dunianya. Bahkan setelah kematiannya, banyak pers ang mengaitkannya dengan kejadian-kejadian dunia sekarang ini. Walaupun ada banyak perdebatan yang mengatakan bahwa kekuatan meramal Nostradamus hanyalah karena orang-orang terlalu percaya dengannya, sehingga mengaitkan kejadian-kejadian besar dengannya, perkatannya menjelang kematiannya merupakan prediksi yang sudah pasti benar adanya. Dimana ia mengatakan "Besok, saya sudah tidak akan ada di sini." Singkat jelas padat.
Carl Panzram
"Hurry up, you Hoosier bastard, I could kill ten men while you're fooling around!" (Cepatlah, kau bajingan Hoosier, aku dapat membunuh 10 pria selagi kau main-main!) Carl Panzram merupakan seorang pembunuh serial, pemerkosa pria, pembakar dan pencuri. Bukan merupakan tipe pria yang Anda inginkan ada di sekitar Anda, ia mengatakan bahwa ia mencuri seorang pria lalu memperkosanya bukan karena ia seorang gay atau homo, tetapi karena ia hanya ingin mempermalukan korbannya. Walaupun menjelang kematiannya, ia tetap bersih kukuh mempertahankan kepribadiannya yang buruk, dimana ia mengatakan "Cepatlah, kau Bajingan Hoosier, Aku dapat membunuh 10 pria selagi kau main-main!" Hoosier sendiri merupakan sebutan untuk penduduk lokal Indiana, Amerika.
Isadora Duncan
"Adieu, mes amis, je vais a la gloire!" (Selamat tinggal teman-teman, saya akan pergi menuju kejayaan!) Angela Isadora Duncan, Singkatnya Isadora Duncan, merupakan seorang penari Amerika yang lahir di California. Gaya menarinya yang ditolak di tanah air, berhasil mendunia di Eropa. Ironisnya sahabat anehdidunia.com, kematiannya juga merupakan salah satu yang paling tragis dan paling terkenal di dunia dimana syalnya yang terlalu panjang terkait ke ban mobil yang seketika itu juga membuat lehernya patah begitu mobil berjalan. Hal ini sangat tragis, dan sangat ironis karena kata-kata terakhir yang ia keluarkan adalah "Selamat tinggal teman-teman, saya akan pergi menuju kejayaan!"
Robert Erskine Childers
"Take a step forward lads, it'll be easier that way." (Ambil satu langkah ke depan lagi para pemuda, dengan begitu akan lebih mudah.) Erskine Childers merupakan seorang pengarang novel yang juga terkenal sebagai nasionalis Irlandia, yang akhirnya dihukum mati oleh petinggi Negara Bebas Irlandia yang baru lahir pada saat itu. Uniknya pada saat ia dihukum mati, ia menyalami satu-satu penembaknya, dan mengucapkan kata-kata terakhirnya, "Ambil satu langkah ke depan lagi para pemuda, dengan begitu akan lebih mudah." Cukup unik bukan?
Che Guavara
"I know you've come to kill me. Shoot, coward, you are only going to kill a man." (saya tahu kamu datang untuk membunuh saya. Tembak, pengecut, kamu hanya akan membunuh seorang pria.) Ernesto "Che" Guevara, singkatnya Che, merupakan seorang figur ternama dalam Revolusi Kuba, ia juga merupakan seorang dokter, pengarang, pemimpin gerilya, diplomat, dan ahli militer. Karyanya telah banyak digunakan sebagai simbol pemberontakan. Sesudah berbulan-bulan bertahan hidup dalam hutan Bolivia, revolusioner Che Guevera akhirnya ditangkan oleh CIA/tentara Bolivia. Karena petinggi Amerika dan Bolivia berpikir ia terlalu berbahaya, akhirnya diputuskan bahwa ia harus dihukum mati tanpa melalui proses pengadilan. Pada saat pelaksana hukuman mati tersebut datang, Che mengucapkan kata terakhirnya, yakni "Saya tahu kamu datang untuk membunuh saya. Tembak, Pengecut, Kamu hanya akan membunuh seorang pria."
Mozart
"The taste of death is upon my lips. I feel something that is not of this earth." (rasa dari kematian sudah ada di lidah saya. Saya merasakan sesuatu yang bukan dari dunia ini.) Wolfgang Amadeus Mozart, atau lebih dikenal dengan nama Mozart, merupakan seorang komposer ternama dan berpengaruh pada era klasik, bahkan karyanya masih sering disebut-sebut hingga sekarang. Sahabat anehdidunia.com kematian dari Mozart sendiri masih diselimuti misteri dan menjadi perdebatan selama bertahun-tahun. Tetapi banyak yang mengatakan ia mati karena penyakit. Sebelum meninggal, Mozart telah memiliki berbagai simtom dimana tangan dan kakinya akan membengkak, lalu perutnya sakit dan ia muntah. Beberapa orang mengatakan ia diracunia. 2 jam sebelum kematiannya, Mozart masih sadar dan ia mengeluarkan kata terakhir, "Rasa dari kematian sudah ada di lidah saya. Saya merasakan sesuatu yang bukan dari dunia ini."
Dan berikut ini kami dapatkan juga dari beberapa sumber, bahwa kata kata terkahir orang terkenal yang salah satunya mungkin anda ketahui.
Tahu kamu kalau aku ngomong blak-blakan. Aku yakin akan terjadi perang saudara. Kalau perang dengan bangsa lain, kita bisa membedakan fisiknya. Tapi dengan bangsa sendiri, itu sangat sulit. Lebih baik aku robek diriku sendiri, aku yang mati daripada rakyatku yang perang. Aku tidak sudi minta suaka ke negeri orang. Bung Karno, dibisikkan kepada Putu Sugianitri ajudannya sebelum ajal
Tuhanku, Tuhanku ….
Chairil Anwar, Penyair Angkatan 45
Is someone hurt?
(Apakah ada orang yang terluka?)
Robert F. Kennedy kepada istrinya setelah dia tertembak dan sebelum koma
Don’t worry…it’s not loaded...
(Jangan khawatir … pistol ini tidak ada pelurunya...)
Terry Kath, musisi rock Chicago Transit Authority ketika ia membersihkan pistolnya dan menarik pelatuknya
Die, my dear? Why that’s the last thing I’ll do!
(Mati, sayangku? Mengapa hal itu yang terakhir yang akan kulakukan!)
Groucho Marx, Komedian Amerika
Go on, get out! Last words are for fools who haven’t said enough!
(Ayolah, semua keluar ! Kata-kata terakhir hanyalah kebodohan bagi siapa saja yang berkata cukup!)
Karl Marx, ketika ditanya oleh pembantunya apa kata-kata terakhirnya
I have a terrific headache.
(Saya merasakan sakit kepala yang luar biasa.)
Franklin Delano Roosevelt, presiden ke-32 USA
I’d hate to die twice. It’s so boring.
(Saya benci kalau harus mati dua kali. Ini sangat membosankan)
Richard Feynman, Fisikawan Amerika
I have not told half of what I saw.
(Saya belum mengungkapkan setengah dari apa yang kulihat.)
Marco Polo,Penjelajah dunia
Lord help my poor soul
(Tuhan, tolong jiwaku yang malang)
Edgar Allan Poe, penulis Amerika
Thank God. I’m tired of being the funniest person in the room.
(Terima kasih Tuhan. Saya lelah untuk menjadi orang paling lucu di ruangan ini.)
Del Close,komedian Amerika
I don’t have the passion anymore, and so remember, it’s better to burn out than to fade away. Peace, Love, Empathy. Kurt Cobain.
(Aku sudah tidak bergairah lagi, dan ingatlah, tubuh ini lebih baik dibakar hingga musnah daripada dikuburkan. Damai, cinta, kasih. Dari Kurt Cobain.)
Kurt Cobain, vokalis dan gitaris grup musik Nirvana dalam catatan bunuh dirinya
It’s very beautiful over there.
(Di sana begitu indah.)
Thomas Alva Edison, penemu bola lampu listrik
Don’t worry, relax!
(Jangan khawatir, santai saja!)
Rajiv Gandhi, PM India kepada staf keamanannya beberapa menit sebelum dibunuh oleh bom bunuh diri
No! I didn’t come here to make a speech. I came here to die.
(Tidak! Saya ke sini bukan mau berpidato. Saya kesini untuk mati.)
Crawford Goldsby a.k.a. Cherokee Bill, ketika ditanya apa yang akan dikatakannya sebelum dia digantung
I know you’ve come to kill me. Shoot, you are only going to kill a man.
(Saya tahu kamu datang untuk membunuhku. Tembaklah, kamu hanya akan membunuh seorang manusia.)
Che Guevara, Pemimpin Revolusi Marxis Argentina
I’m tired of fighting.
(Saya dibikin cape oleh pertempuran ini.)
Harry Houdini,pesulap
I see black light.
(Saya melihat cahaya hitam.)
Victor Hugo, penulis Perancis
Let me go to the Father’s house.
(Lepaskan aku menuju rumah Bapaku.)
Pope John Paul II, Paus ke-263
I’m bored with it all.
(Saya sedang bosan dengan semua ini.)
Winston Churchill, PM Inggris pada PD II, sebelum koma dan meninggal sembilan hari kemudian
Jesus, I love you. Jesus, I love you.
(Jesus, aku cinta engkau. Jesus, aku cinta engkau.)
Mother Teresa, suster dari Albania
Don’t disturb my circles!
(Jangan ganggu lingkaranku!)
Archimedes, ilmuwan Yunani
I hope the exit is joyful and hope never to return.
(Aku berharap jalan keluar ini penuh dengan kegembiraan dan berharap tidak akan pernah kembali lagi.)
Frida Kahlo, Pelukis Mexico
They couldn’t hit an elephant at this distance.
(Mereka tidak akan bisa mengenai satu gajah pun pada jarak ini.)
General John Sedgwick, Union Commander dalam U.S. Civil War, yang ditembak beberapa menit setelah mengucapkan ini
Dying is easy, comedy is hard.
(Mati itu mudah, meluculah yang sulit)
George Bernard Shaw, novelis, kritikus, politikus, dll
I’m losing.
(Saya sedang kalah.)
Frank Sinatra, penyanyi dan bintang film Amerika
Crito, I owe a cock to Asclepius. Will you remember to pay the debt?
(Crito, aku berhutang seekor ayam pada Asclepius. Maukah kamu mengingat untuk membayar hutangku itu?)
Socrates, filsuf dari Yunani
Giles Corey
"More weight." (Lebih berat lagi.) Pada zaman kolonial, seseorang yang tidak mau mengakui kesalahan dari tindakannya akan dipaksa untuk untuk mengakui hal tersebut dengan dihukum "peine forte et dure," yakni sebuah proses dimana seseorang ditimpa batu yang akan ditambah secara terus menerus. Giles Corey, seorang petani yang dituduh sebagai seorang penyihir tidak mau mengakui hal tersebut dan akhirnya dihukum dengan cara ini hingga meninggal. Selama proses 'penimpaan batu' ini, ia menunjukkan kegigihannya dengan mengatakan kata-kata terakhirnya "Lebih berat lagi." Orang yang berani memang.
Joan Crawford
"Dammit... Don't you dare ask God to help me." (Sialan... Jangan kau berani minta Tuhan untuk menolong saya.) Merupakan seorang artis perfilman Amerika yang pernah membintangi serial TV dan film-film bioskop. Pernah masuk sebagai salah satu di antara 10 artis wanita terbaik dalam persejarahan sinema Amerika oleh American Film Institute. Walaupun begitu ia dikenal sebagai seseorang yang keras kepala, tegar dan susah diatur. Bahkan kata terakhirnya sangat menggambarkan kepribadian dirinya. Pada saat menjelang ajalnya, penjaga rumahnya mendoakan dia dan Joan Crawford mengatakan kata terakhirnya, "Sialan... Jangan kau berani minta Tuhan untuk menolong saya." Sangat tegar bukan?
Tom Ketchum
"i'll be in hell before you start breakfast! let her rip!" (Saya akan berada di neraka sebelum Anda sarapan! Biarkan ia robek!) Thomas E. Ketchum atau dikenal juga sebagai Black Jack, merupakan seorang koboi yang dihukum gantung sebagai hukuman atas tindakannya dalam merampok kereta. Walaupun seharusnya ia meninggal karena dihukum gantung, pada kenyataannya begitu ia digantung kepalanya malah putus dan ia malah dihukum 'penggal' menggunakan tali. Ada dua kata terakhir yang diucapkan oleh Tom Ketchum, yakni "Selamat tinggal. Gali kuburan saya dengan sangat dalam. Ok; cepatlah." dan satunya lagi yang mungkin cukup terkenal adalah "Saya akan berada di neraka sebelum Anda sempat sarapan! Biarkan ia robek!" mungkin ia yang dimaksud di sini adalah lehernya dan lehernya benar-benar robek sampai terpisah dari tubuhnya.
Voltaire
"Now, now, my good man, this is no time for making enemies." (Ok, ok, teman saya yang baik, sekarang bukan waktunya untuk membuat musuh.) Merupakan seorang pengarang, sejarawan, pengacara dan filsuf ternama Perancis, ia terkenal karena telah menulis lebih dari 20 ribu surat dan 2 ribu buku dan pamflet. Merupakan pengacara yang terkenal terkait atas kebebasan. Salah satu ucapannya yang terkenal juga adalah "Saya tidak menyetujui apa yang Anda katakan, tetapi saya akan melindungi apa yang Anda katakan dengan hidup saya." Cukup keren bukan? Kata-kata terakhirnya juga memberikan konteks yang terkesan pintar. Sahabat anehdidunia.com pada saat menjelang kematiannya, pendeta di dekatnya meminta dia untuk menggunakan saat-saat terakhirnya untuk mengusir iblis dalam hatinya, tetapi dia berkata "Ok, ok, teman saya yang baik, sekarang bukan waktunya untuk membuat musuh." kata-kata ini menunjukkan bahwa Voltaire memang adalah orang yang literatur dan cerdik.
Nostradamus
"Tomorrow, I shall no longer be here." (Besok, saya sudah tidak akan ada di sini.) Michel de Nostredame, lebih terkenal dengan nama Nostradamus, merupakan seorang apoteker Perancis yang terkenal dengan kumpulan ramalan dunianya. Bahkan setelah kematiannya, banyak pers ang mengaitkannya dengan kejadian-kejadian dunia sekarang ini. Walaupun ada banyak perdebatan yang mengatakan bahwa kekuatan meramal Nostradamus hanyalah karena orang-orang terlalu percaya dengannya, sehingga mengaitkan kejadian-kejadian besar dengannya, perkatannya menjelang kematiannya merupakan prediksi yang sudah pasti benar adanya. Dimana ia mengatakan "Besok, saya sudah tidak akan ada di sini." Singkat jelas padat.
Carl Panzram
"Hurry up, you Hoosier bastard, I could kill ten men while you're fooling around!" (Cepatlah, kau bajingan Hoosier, aku dapat membunuh 10 pria selagi kau main-main!) Carl Panzram merupakan seorang pembunuh serial, pemerkosa pria, pembakar dan pencuri. Bukan merupakan tipe pria yang Anda inginkan ada di sekitar Anda, ia mengatakan bahwa ia mencuri seorang pria lalu memperkosanya bukan karena ia seorang gay atau homo, tetapi karena ia hanya ingin mempermalukan korbannya. Walaupun menjelang kematiannya, ia tetap bersih kukuh mempertahankan kepribadiannya yang buruk, dimana ia mengatakan "Cepatlah, kau Bajingan Hoosier, Aku dapat membunuh 10 pria selagi kau main-main!" Hoosier sendiri merupakan sebutan untuk penduduk lokal Indiana, Amerika.
Isadora Duncan
"Adieu, mes amis, je vais a la gloire!" (Selamat tinggal teman-teman, saya akan pergi menuju kejayaan!) Angela Isadora Duncan, Singkatnya Isadora Duncan, merupakan seorang penari Amerika yang lahir di California. Gaya menarinya yang ditolak di tanah air, berhasil mendunia di Eropa. Ironisnya sahabat anehdidunia.com, kematiannya juga merupakan salah satu yang paling tragis dan paling terkenal di dunia dimana syalnya yang terlalu panjang terkait ke ban mobil yang seketika itu juga membuat lehernya patah begitu mobil berjalan. Hal ini sangat tragis, dan sangat ironis karena kata-kata terakhir yang ia keluarkan adalah "Selamat tinggal teman-teman, saya akan pergi menuju kejayaan!"
Robert Erskine Childers
"Take a step forward lads, it'll be easier that way." (Ambil satu langkah ke depan lagi para pemuda, dengan begitu akan lebih mudah.) Erskine Childers merupakan seorang pengarang novel yang juga terkenal sebagai nasionalis Irlandia, yang akhirnya dihukum mati oleh petinggi Negara Bebas Irlandia yang baru lahir pada saat itu. Uniknya pada saat ia dihukum mati, ia menyalami satu-satu penembaknya, dan mengucapkan kata-kata terakhirnya, "Ambil satu langkah ke depan lagi para pemuda, dengan begitu akan lebih mudah." Cukup unik bukan?
Che Guavara
"I know you've come to kill me. Shoot, coward, you are only going to kill a man." (saya tahu kamu datang untuk membunuh saya. Tembak, pengecut, kamu hanya akan membunuh seorang pria.) Ernesto "Che" Guevara, singkatnya Che, merupakan seorang figur ternama dalam Revolusi Kuba, ia juga merupakan seorang dokter, pengarang, pemimpin gerilya, diplomat, dan ahli militer. Karyanya telah banyak digunakan sebagai simbol pemberontakan. Sesudah berbulan-bulan bertahan hidup dalam hutan Bolivia, revolusioner Che Guevera akhirnya ditangkan oleh CIA/tentara Bolivia. Karena petinggi Amerika dan Bolivia berpikir ia terlalu berbahaya, akhirnya diputuskan bahwa ia harus dihukum mati tanpa melalui proses pengadilan. Pada saat pelaksana hukuman mati tersebut datang, Che mengucapkan kata terakhirnya, yakni "Saya tahu kamu datang untuk membunuh saya. Tembak, Pengecut, Kamu hanya akan membunuh seorang pria."
Mozart
"The taste of death is upon my lips. I feel something that is not of this earth." (rasa dari kematian sudah ada di lidah saya. Saya merasakan sesuatu yang bukan dari dunia ini.) Wolfgang Amadeus Mozart, atau lebih dikenal dengan nama Mozart, merupakan seorang komposer ternama dan berpengaruh pada era klasik, bahkan karyanya masih sering disebut-sebut hingga sekarang. Sahabat anehdidunia.com kematian dari Mozart sendiri masih diselimuti misteri dan menjadi perdebatan selama bertahun-tahun. Tetapi banyak yang mengatakan ia mati karena penyakit. Sebelum meninggal, Mozart telah memiliki berbagai simtom dimana tangan dan kakinya akan membengkak, lalu perutnya sakit dan ia muntah. Beberapa orang mengatakan ia diracunia. 2 jam sebelum kematiannya, Mozart masih sadar dan ia mengeluarkan kata terakhir, "Rasa dari kematian sudah ada di lidah saya. Saya merasakan sesuatu yang bukan dari dunia ini."
Dan berikut ini kami dapatkan juga dari beberapa sumber, bahwa kata kata terkahir orang terkenal yang salah satunya mungkin anda ketahui.
Tahu kamu kalau aku ngomong blak-blakan. Aku yakin akan terjadi perang saudara. Kalau perang dengan bangsa lain, kita bisa membedakan fisiknya. Tapi dengan bangsa sendiri, itu sangat sulit. Lebih baik aku robek diriku sendiri, aku yang mati daripada rakyatku yang perang. Aku tidak sudi minta suaka ke negeri orang. Bung Karno, dibisikkan kepada Putu Sugianitri ajudannya sebelum ajal
Tuhanku, Tuhanku ….
Chairil Anwar, Penyair Angkatan 45
Is someone hurt?
(Apakah ada orang yang terluka?)
Robert F. Kennedy kepada istrinya setelah dia tertembak dan sebelum koma
Don’t worry…it’s not loaded...
(Jangan khawatir … pistol ini tidak ada pelurunya...)
Terry Kath, musisi rock Chicago Transit Authority ketika ia membersihkan pistolnya dan menarik pelatuknya
Die, my dear? Why that’s the last thing I’ll do!
(Mati, sayangku? Mengapa hal itu yang terakhir yang akan kulakukan!)
Groucho Marx, Komedian Amerika
Go on, get out! Last words are for fools who haven’t said enough!
(Ayolah, semua keluar ! Kata-kata terakhir hanyalah kebodohan bagi siapa saja yang berkata cukup!)
Karl Marx, ketika ditanya oleh pembantunya apa kata-kata terakhirnya
I have a terrific headache.
(Saya merasakan sakit kepala yang luar biasa.)
Franklin Delano Roosevelt, presiden ke-32 USA
I’d hate to die twice. It’s so boring.
(Saya benci kalau harus mati dua kali. Ini sangat membosankan)
Richard Feynman, Fisikawan Amerika
I have not told half of what I saw.
(Saya belum mengungkapkan setengah dari apa yang kulihat.)
Marco Polo,Penjelajah dunia
Lord help my poor soul
(Tuhan, tolong jiwaku yang malang)
Edgar Allan Poe, penulis Amerika
Thank God. I’m tired of being the funniest person in the room.
(Terima kasih Tuhan. Saya lelah untuk menjadi orang paling lucu di ruangan ini.)
Del Close,komedian Amerika
I don’t have the passion anymore, and so remember, it’s better to burn out than to fade away. Peace, Love, Empathy. Kurt Cobain.
(Aku sudah tidak bergairah lagi, dan ingatlah, tubuh ini lebih baik dibakar hingga musnah daripada dikuburkan. Damai, cinta, kasih. Dari Kurt Cobain.)
Kurt Cobain, vokalis dan gitaris grup musik Nirvana dalam catatan bunuh dirinya
It’s very beautiful over there.
(Di sana begitu indah.)
Thomas Alva Edison, penemu bola lampu listrik
Don’t worry, relax!
(Jangan khawatir, santai saja!)
Rajiv Gandhi, PM India kepada staf keamanannya beberapa menit sebelum dibunuh oleh bom bunuh diri
No! I didn’t come here to make a speech. I came here to die.
(Tidak! Saya ke sini bukan mau berpidato. Saya kesini untuk mati.)
Crawford Goldsby a.k.a. Cherokee Bill, ketika ditanya apa yang akan dikatakannya sebelum dia digantung
I know you’ve come to kill me. Shoot, you are only going to kill a man.
(Saya tahu kamu datang untuk membunuhku. Tembaklah, kamu hanya akan membunuh seorang manusia.)
Che Guevara, Pemimpin Revolusi Marxis Argentina
I’m tired of fighting.
(Saya dibikin cape oleh pertempuran ini.)
Harry Houdini,pesulap
I see black light.
(Saya melihat cahaya hitam.)
Victor Hugo, penulis Perancis
Let me go to the Father’s house.
(Lepaskan aku menuju rumah Bapaku.)
Pope John Paul II, Paus ke-263
I’m bored with it all.
(Saya sedang bosan dengan semua ini.)
Winston Churchill, PM Inggris pada PD II, sebelum koma dan meninggal sembilan hari kemudian
Jesus, I love you. Jesus, I love you.
(Jesus, aku cinta engkau. Jesus, aku cinta engkau.)
Mother Teresa, suster dari Albania
Don’t disturb my circles!
(Jangan ganggu lingkaranku!)
Archimedes, ilmuwan Yunani
I hope the exit is joyful and hope never to return.
(Aku berharap jalan keluar ini penuh dengan kegembiraan dan berharap tidak akan pernah kembali lagi.)
Frida Kahlo, Pelukis Mexico
They couldn’t hit an elephant at this distance.
(Mereka tidak akan bisa mengenai satu gajah pun pada jarak ini.)
General John Sedgwick, Union Commander dalam U.S. Civil War, yang ditembak beberapa menit setelah mengucapkan ini
Dying is easy, comedy is hard.
(Mati itu mudah, meluculah yang sulit)
George Bernard Shaw, novelis, kritikus, politikus, dll
I’m losing.
(Saya sedang kalah.)
Frank Sinatra, penyanyi dan bintang film Amerika
Crito, I owe a cock to Asclepius. Will you remember to pay the debt?
(Crito, aku berhutang seekor ayam pada Asclepius. Maukah kamu mengingat untuk membayar hutangku itu?)
Socrates, filsuf dari Yunani
Comments
Post a Comment